Besarnya Gaji Sertifikasi Guru Kemenag

Assalamulaikum Warahmatullahi Wabarokatuh
Selamat malam bapak ibu, semoga lelah anda dibayar berlipat-lipat sama Alloh SWT.Aamiin.
Langsung saja bapak ibu, bagi yang belum tau berapa gaji atau honor guru yang sudah sertifikasi, berikut adalah langkah untuk mengatahui besarnya gaji sertifikasi guru kemenag :
  1. Sediakan Laptop atau Ponsel andalan bapak ibu
  2. Koneksi internet juga jangan sampai lupa hehe
  3. Buka aplikasi SIMPATIKA bisa lewat browser bawaan, tapi admin menyarankan dengan browser CHROME
  4. Setelah buka , akan tampil halaman awal simpatika  seperti berikut
    mutiaraguruku.blogspot.com
  5. Login dengan akun masing-masing ( bisa bertanya sama operator sekolah

  6. mutiaraguruku.blogspot.com
  7. Setelah anda login , maka kita pilih menu SKAPT seperti pada gambar di bawah ini
    mutiaraguruku.blogspot.com
  8. Setelah dibuka maka akan tampil menu Pilih Cetak SKAPT 
    mutiaraguruku.blogspot.com
  9. Langsung klik yang seperti gambar printer, maka akan otomatis terdownload dalam bentuk file pdf, dan akan tampil seperti pada gambar berikut.
    mutiaraguruku.blogspot.com
Demikianlah sedikit cara bagi anda yang belum tahu cara untuk mengecek tunjangan atau gaji sertifikasi  guru di lingkungan Kementerian Agama.

Baca juga
tunjangan kinerja ASN kemenag

Besarnya gaji guru sertifikasi PNS adalah sebesar gaji pokok sesuai dengan pangkat dan golongan masing-masing guru, untuk guru sertifikasi yang non-PNS besarnya Rp1.500.00,00 belum dipotong pajak.
Wassalamualaikum Warahmatullohi Wabarokatuh.